Pencarian

Sabtu, 21 April 2018

Laravel membuat controller di folder admin

Laravel, Cara membuat controller di dalam folder.
Adakalanya kita ingin agar struktur file Controller lebih rapi, misalnya semua controller yang mengurus route halaman admin akan di simpan di folder folder-project\app\Http\Controllers\admin\
dan controller untuk mengurusi frontend di folder folder-project\app\Http\Controllers\front\

maka di php artisan, cukup tambahkan folder \namaFolder Controller
E:\xampp7\htdocs\akademik> php artisan make:controller admin\RegistrasiController

dan untuk memanggilnya di route,
Route::get('registrasi', 'admin\RegistrasiController@index');

Tidak ada komentar:

Posting Komentar